Makna Lagu Kembali Pulang – Suara Kayu & Feby Putri: Tentang Menerima Kekecewaan!

Pertama kali dirilis pada Oktober 2022, lagu “Kembali Pulang” mendapatkan kesuksesan besar dan berhasil menjadi viral di media sosial. Nah, buat kamu yang penasaran dengan makna lagu “Kembali Pulang”, yuk, simak penjelasan lengkap berikut ini!

Baca juga: 30 Lagu Pop Indonesia Viral Terbaru 2024 [Update]

Makna Lagu Kembali Pulang

Makna lagu “Kembali Pulang” adalah tentang perjalanan seseorang dalam mencari kebahagiaan di luar, meski sering berakhir dengan kekecewaan. Di tengah usaha itu, ia akhirnya menyadari bahwa ada tempat yang selalu menerimanya tanpa syarat, sebuah “rumah” yang siap menyambutnya kembali, tanpa memandang waktu atau jarak.

Interpretasi tersebut disampaikan langsung oleh Ingrid Tamara salah satu personel Suara Kayu dalam keterangan persnya saat lagu ini pertama kali dirilis. Lewat cerita yang menyentuh hati, lagu “Kembali Pulang” berhasil meledak di pasaran dan kini telah mendapatkan lebih dari 223 juta kali pemutaran di Spotify.

Lirik Lagu Kembali Pulang – Suara Kayu & Feby Putri

Setelah mengetahui makna lagunya, sekarang kamu juga pasti penasaran dengan lirik “Kembali Pulang.” dari Suara Kayu dan Feby Putri, kan? Berikut ini adalah lirik lengkapnya:

Baca juga: Makna Lagu Masing Masing – Ernie Zakri & Ade Govinda: Tentang Hubungan Toxic!

Sekedar berandai menatapi diri

Berpencar pergi tuk mencari apa yang lama di cari

Pergi tanpa pamrih

Pergi tanpa pamit

Akan kesana-kemari

Tanpa arah serta ratusan makian

 

Kembali pulang

Tuk menangi banyaknya luka

Yang berantakan

 

Peluk hangat sikap tuk sembuhkan

Kembali pulang bersama terang

Menghiasi diri merayakan

 

Genggaman tangan yang

Yang masih ada, Huuu

 

Kembali pulang

Tuk menangi banyaknya luka

Yang berantakan

 

Peluk hangat sikap tuk sembuhkan

Kembali pulang bersama terang

Menghiasi diri merayakan

 

Genggaman tangan yang

Yang masih ada, hmmm..

Sudah Tahu Cerita di Balik Lagu Kembali Pulang?

Nah, itu dia penjelasan lengkap soal makna lagu “Kembali Pulang” yang bercerita tentang menerima kekecewaan dan kembali kepada mereka yang selalu bisa menerima kita tanpa syarat. Kamu pernah ada di situasi yang sama dengan cerita dalam lagu “Kembali Pulang” nggak, nih?

Selain itu, jangan lupa juga untuk cek jadwal konser terbaru dan beli tiketnya dengan aman, mudah, dan cepat di dewatiket.id sekarang juga!

Must Read

Related Articles