Makna Lagu Angin Kencang – Noh Salleh: Tentang Kerinduan!

Lagu “Angin Kencang” karya Noh Salel0h berhasil viral di jaga media sosial Indonesia. Mulai dari Instagram hingga Tiktok, lagu ini tidak pernah absen dari beranda jutaan pengguna. Tak heran, ada banyak orang yang penasaran dengan makna lagu “Angin Kencang”. Kalau kamu ingin tahu jawabannya, yuk simak penjelasan lengkap berikut ini!

Baca juga: Makna Lagu Sang Dewi – Lyodra: Tentang Cinta yang Tulus!

Makna Lagu Angin Kencang

Makna lagu “Angin Kencang” adalah menceritakan tentang seseorang yang ditinggal pergi oleh pasangannya tanpa kabar dan alasan yang jelas. Seseorang tersebut menolak menerima kenyataan dan memilih untuk terus mengingatnya meskipun itu melukai hatinya. Melalui liriknya, lagu “Angin Kencang” menggambarkan kerinduan yang hanya bisa dirasakan selama perpisahan tersebut terjadi di antara mereka.

Buat kamu yang masih gagal move on dan rindu dengan kekasih di masa lalu, makna nya pasti relate banget, kan? Enggak heran, “Angin Kencang” berhasil menjadi viral di Indonesia dan telah mendapatkan lebih dari 60 juta kali pemutaran di Spotify.

Advertisements
CLOSING CEREMONY OF ARTEFAC UNS 2024

Lirik Lagu Angin Kencang – Noh Salleh

Setelah mengetahui makna lagu “Angin Kencang”, kamu juga pasti penasaran dengan lirik lagunya, kan? Nah, berikut ini adalah lirik lengkapnya:

Baca juga: Makna Lagu Komang – Raim Laode: Bukan Cuman Soal Istri!

Dalam silauan cahaya

Membatas pandangan mata

Namun jelas ku lihat kamu

Biarpun ku sedar kau kian jauh

Tinggalkan aku yang rapuh

 

Angin kencang membawa kau

Jauh ke sana

Kau hilang terus tanpa khabar

Tidur malam ku mimpi indah ingat kamu

Ku merindui kamu

 

Apa yang ku fikirkan

Inilah penyiksaan

Biarpun beribu tahun

Baca juga:  Makna Lagu Terimakasih - Hal: Menerima Kenyataan Cinta

Dan namun kau sentiasa dihatiku

Menuai senyumanmu

 

Angin kencang membawa kau

Jauh ke sana

Kau hilang terus tanpa khabar

Tidur malam ku mimpi indah ingat kamu

Ku merindui kamu

 

Angin kencang membawa kau

Jauh ke sana

Kau hilang terus tanpa khabar

Tidur malam ku mimpi indah ingat kamu

 

Angin kencang membawa kau

Jauh ke sana

Kau hilang terus tanpa khabar

Tidur malam ku mimpi indah ingat kamu

Ku merindui kamu 3x

Sudah Tahu Apa Cerita di Balik Lagu Angin Kencang?

Nah, itu dia penjelasan lengkap terkait makna lagu “Angin Kencang” yang menceritakan kerinduan seseorang pada kekasihnya yang pergi tanpa alasan. Dengan melodi dan vokal yang menenangkan, kamu dijamin ikut galau ketika mendengarkan lagu ini!

Selain itu, jangan lupa juga untuk cek jadwal konser terbaru dan beli tiketnya dengan aman, mudah, dan cepat di dewatiket.id sekarang juga!

Must Read

Related Articles